Pulang, Selalu menjadi kata yang dirindukan Setelah berjuang Rumah, Selalu menjadi tempat melepas lelah Mengembalikan harap, yang sempat hilang arah Keduanya, menjadi yang ditunggu-tunggu waktunya supaya dapat kembali bersapa mendekap dan dicinta
I’ve stopped writing here, but thank you for reading.